Inilah Cerita Awal Mula Kampung Selaq yang Terkenal di Lombok

- 3 Desember 2021, 12:17 WIB
Tempat yang biasanya disukai oleh penganut ilmu selaq
Tempat yang biasanya disukai oleh penganut ilmu selaq /Tangkap layar Lombok Misteri

Para perasuk ilmu selaq ini akan berkumpul untuk mencari aliran air dari sisa pemandian orang yang meninggal.

Penganut ilmu selaq ini juga kerap berkumpul atau biasanya mereka sebut dengan Sangkep. Tidak untuk mengganggu, namun pertemuan itu untuk menghormati orang yang meninggal, juga untuk menambah kesaktian ilmu.

Keberadaan makhluk jadi-jadian ini memang sudah tidak asing lagi bagi masyarakat setempat di kampung itu.

Namun sekilas beberapa hari jika berkunjung ke kampung itu tak akan tampak adanya makhluk selaq tersebut.***

Halaman:

Editor: Dani Prawira


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini