BMKG Prakirakan Wilayah Ini Berpeluang Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang

- 14 Februari 2022, 14:14 WIB
BMKG Update peringatan dini cuaca hujan lebat di wilayah NTB  berpotensi disertai petir dan angin kencang.
BMKG Update peringatan dini cuaca hujan lebat di wilayah NTB berpotensi disertai petir dan angin kencang. /KlikMataram/Harry/

Kodisi tersebut dapat meluas ke wilayah
Kabupaten Lombok Barat: Gerung, Sekotong, Labuapi, Gunungsari, Lingsar, Batu Layar, Kuripan.

Juga ke Kabupaten Lombok Tengah: Praya, Jonggat, Batukliang, Pujut, Praya Barat, Praya Timur, Janapria, Kopang.

Baca Juga: Ritual di Pantai Payangan yang Menewaskan 11 Orang Polisi Segera Periksa Ketua Padepokan dan Para Saksi

Kabupaten Lombok Timur: Keruak, Terara, Selong, Pringgabaya, Sambelia, Montong Gading, Suralaga, Sembalun, Suwela, Labuhan Haji, Sakra Timur, Sakra Barat, Jerowaru.

Kabupaten Sumbawa: Lunyuk, Alas, Batu Lanteh, Moyo Hulu, Lape, Plampang, Alas Barat, Labangka, Maronge, Lopok, Orong Telu.

Kabupaten Sumbawa Barat: Taliwang, Seteluk, Sekongkang, Poto Tano, Maluk,

Untuk di Kabupaten Lombok Utara: Tanjung, Gangga dan Pemenang.

Kota Mataram: Ampenan, Mataram, Cakranegara, Sekarbela, Selaprang, Sandubaya, dan sekitarnya.

Kondisi ini diperkirakan masih akan berlangsung hingga pukul 18:20 Wita.***

Halaman:

Editor: Hariyanto

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini