Sedang Menggunakan Perban? Tetaplah Berwudhu, Ini Caranya

- 1 Juli 2022, 22:02 WIB
Wudhu untuk orang yang diperban dapat dilakukan dengan lima cara.
Wudhu untuk orang yang diperban dapat dilakukan dengan lima cara. /Pexels/Rodnae Productions/

"Sekiranya dicabut, lalu tidak dikhawatirkan akan timbul suatu mudhrat, maka wajib dicabut. Sebaliknya jika akan menimbulkan mudharat maka tidak wajib dicabut."

Baca Juga: Make Up Seo Ye Ji Jadi Sorotan di Episode 9 Eve, Netizen: Ke Pemakaman Pakai Make Up Kayak Gitu?

Lalu bagaimana tata cara berwudhu jika anggota badan diperban?

Berikut penjelasan lima cara berwudhu jika anggota badan diperban.

Cara berwudhu jika anggota badan diperban:

1. Berwudhu hingga sampai pada anggota badan yang diperban.
2. Bertayammum.
3. Membasuh anggota badan yang sehat
4. Mengusap dengan air pada perban yang membalut luka.
5. Menyempurnakan anggota wudhu yang tersisa.

Baca Juga: Gagal Bawain Lagu Sendiri Keisya Levronka Di-bully Netizen, Keisya: Aku Seneng Dapat Kritik dan Saran

Demikianlah cara berwudhu jika anggota badan diperban.

Semoga dengan ini bisa memudahkan kita dalam beribadah, karena pada dasarnya Allah tidak menginginkan kesulitan apapun bagi hambanya.

Adapun jika ada kesulitan, bersamaan dengan itu Allah hadirkan jalan keluar dan kemudahan.***

Halaman:

Editor: Muhammad F Hafiz


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x