Bolehkan Berbohong Demi Kebaikan? Simak Penjelasan Buya Yahya

- 10 Juni 2022, 15:20 WIB
Buya Yahya menjelaskan Hukum Berbohong Demi Kebaikan. Gambar hanya ilustrasi
Buya Yahya menjelaskan Hukum Berbohong Demi Kebaikan. Gambar hanya ilustrasi /pexels.com/Keira Burton/

Jadi, berbohong itu tergantung konteksnya yang seperti apa, sehingga berbohong dibutuhkan sebuah ilmu, berbohong itu harus hati-hati.

Baca Juga: Eril Ditemukan di Bendungan Enhald, Ridwan Kamil Saksikan Jasad Putranya Wangi Aroma Eucalyptus

Berbohong ini beraneka ragam, ada juga bohong yang dilakukan untuk menutupi keadaan. Jika sesuatu itu tidak boleh disampaikan, maka ditutupi, berbeda dengan berbohong.

Buya Yahya mengatakan waspada untuk urusan bohong. Ada bohong yang diperbolehkan, bahkan ada bohong yang menjadi sebuah kewajiban, dan Berbohong yang merugikan orang lain dan diri sendiri.***

Halaman:

Editor: Yeni Irmaya

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini