Dongkrak Usaha UMKM, Pemkab Lombok Tengah Wacanakan Car Free Night

- 12 Juni 2022, 05:58 WIB
Ilustrasi. Dongkrak Usaha UMKM, Pemkab Lombok Tengah Wacanakan Car Free Night.
Ilustrasi. Dongkrak Usaha UMKM, Pemkab Lombok Tengah Wacanakan Car Free Night. /neverendingfootsteps.com

Sejalan dengan pendapat Pathul Bahri, Sekda Lombok Tengah Lalu Firman Wijaya mengatakan dengan adanya pergerakan ekonomi yang dihasilkan dari kegiatan tersebut secara otomatis meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

“Ketika ada keramaian, ekonomi masyarakat akan bergerak,” ungkapnya.

Baca Juga: New PLUT Diluncurkan, NTB Menjadi Pilot Project Pengembangan Koperasi dan UMKM

Sebagai contoh para pelaku UMKM di lapangan bundar dan alun-alun Tastura yang mulai tumbuh akibat adanya kegiatan Car Free Day (CFD).

Dirinya lanjut mengatakan Pemda Lombok Tengah akan memfasilitasi para pelaku UMKM, sehingga terciptanya peluang ekonomi masyarakat dari kegiatan itu.***

Halaman:

Editor: Dani Prawira

Sumber: Antara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini