Kenapa Sejarah Lahirnya Pancasila Diperingati Tanggal 1 Juni? Begini Sejarah Singkatnya

- 1 Juni 2022, 06:01 WIB
Kenapa Sejarah Lahirnya Pancasila Diperingati Tanggal 1 Juni?
Kenapa Sejarah Lahirnya Pancasila Diperingati Tanggal 1 Juni? /twibbonize.com

KLIKMATARAM - Hari ini bangsa Indonesia memperingati hari bersejarah, yakni hari lahirnya Pancasila yang jatuh pada hari Rabu, 1 Juni 2022.

Adapun tema perayaan dari hari lahirnya Pancasila tahun ini yakni “Bangkit Bersama Membangun Peradaban”.

Lantas mengapa tanggal 1 Juni ditetapkan sebagai hari lahirnya Pancasila? Bagaimana sejarahnya?

Baca Juga: Profil Jung Eun Hye, Aktris Penyandang Down Syndrome yang Bermain di Our Blues

Dikutip dari laman Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia, ternyata hari lahirnya Pancasila ini dicetuskan pertama kali oleh Presiden Soekarno yang merupakan presiden pertama RI.

Saat itu Soekarno melakukan pidato pada tanggal 1 Juni 2022 dalam sidang BPUPKI di Gedung Chuo Sangi In di Jalan Pejambon Jakarta.

BPUPKI sendiri merupakan kepanjangan dari Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia yang kini dikenal dengan sebutan Gedung Pancasila.  

Isi pidatonya Soekarno menyampaikan tentang konsep awal Pancasila yang menjadi dasar negara Indonesia.

Baca Juga: Menpan RB Tjahjo Kumolo Singgung Sejumlah CPNS, Beberkan Keuntungan Jadi ASN Meski Gaji Kecil

Halaman:

Editor: Dani Prawira


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini