Inilah Bola Resmi Piala Dunia dari Masa ke Masa: Dari Tango Hingga Questra

- 3 April 2022, 08:13 WIB
ILUSTRASI. Bola resmi piala dunia dari masa ke masa. Kali ini dari Tango hingga Questra.
ILUSTRASI. Bola resmi piala dunia dari masa ke masa. Kali ini dari Tango hingga Questra. /pixabay/SeppH

Tango mengakhiri popularitas bola kulit yang sempat populer pada tahun-tahun sebelumnya.

Baca Juga: Hasil Bundesliga Jerman Pekan ke-28: Dortmund Terjungkal, Bayern Munchen Makin Kokoh di Puncak

  1. Tango Espana – 1982

Setelah pada piala dunia sebelumnya Adidas memproduksi bola resmi yang cukup menuai sukses, Tango Espana diperkenalkan pada 1982 di Spanyol dengan beberapa peningkatan yang tidak terlalu berlebihan.

Salah satu yang paling terlihat adalah durabilitas bola terhadap air, yang dihasilkan dari kombinasi cara pembuatan las dan jahit secara bersamaan.

Baca Juga: Hasil Liga Spanyol Pekan ke-30: Duo Madrid Petik Kemenangan

  1. Azteca – 1986

Azteca merupakan bola yang cukup penting dalam sejarah perkembangan bola Piala Dunia 1986 di Meksiko. 

Adidas yang sekali lagi menjadi partner resmi piala dunia untuk memproduksi bola, menciptakan Azteca yang menandai awal digunakannya bola berbahan sintetis.

Secara garis besar, kelebihan bahan sintetis memang sudah cukup terbukti dibandingkan bola kulit karena selain ketahanannya yang lebih baik ketika ditendang, bola berbahan sintetis juga anti air.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris Pekan ke-30: Manchester United Imbang, Chelsea Kalah, Liverpool dan Manchester City Menang

  1. Etrusco Unico – 1990

Etrusco Unico mengambil tema pada Etruscans yang merupakan sebuah peradaban kuno Italia, yang mana menjadi negara tuan rumah pada Piala Dunia 1990 di Italia.

Halaman:

Editor: Dani Prawira

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini