Ustadz Khalid Bassalamah: Mustahil Orang Yang Bersedekah Jatuh Miskin Begini Penjelasannya

- 29 April 2022, 00:11 WIB
Ustadz Khalid Basalamah, menjelaskan keutamaan bersedekah.
Ustadz Khalid Basalamah, menjelaskan keutamaan bersedekah. /Tangkap layar Youtube.com/Islam Terkini

KLIKMATARAM - Ustadz Khalid Basalamah mengatakan bahwa mustahil bagi orang yang rajin bersedekah jatuh miskin.

Ustadz Khalid Basalamah ungkap rahasia besar dan keutamaan dari bersedekah.

Tentang keutamaan bersedekah Ustadz Khalid Basalamah bahas pada salah satu video ceramah yang diunggah pada kanal YouTube Brebes Mengaji.

Ustadz Khalid Basalamah menerangkan tentang keutamaan bagi orang yang rajin bersedekah.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Bongkar Ini Sandi Membuka Pintu Rezeki Di Langit Dan Di Bumi, Simak Penjelasannya

“Orang-orang yang rajin bersedekah akan diluaskan rezekinya,” kata Ustadz Khalid Basalamah.

Ustadz Khalid Basalamah menyebutkan para ulama tafsir mengatakan bahwa, kalau seseorang mau diluaskan rezekinya dan dia tidak bergantung pada riba dan hutang, maka dia harus rajin bersedekah.

Baca Juga: Warga Ambil Sampel Laut Tercemar di Teluk Bima, Dikucek-kucek Pakai Jari Meski Tahu Ada Hewan Laut yang Mati

“Semakin besar dia keluarkan sedekah, maka minimal balasannya 10 kali lipat,” kata Ustadz Khalid Basalamah lagi.

Halaman:

Editor: Muhammad F Hafiz

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah