Aneka Jajanan Khas Buka Puasa di Lombok, Ada Cerorot dan Serabi Bekerem Alias Serabi Rendam

- 4 April 2022, 15:29 WIB
Cerorot, salah satu jananan buka puasa di Lombok
Cerorot, salah satu jananan buka puasa di Lombok /dsibudpar.ntbprov.go.id/

KLIKMATARAM- Saat memasuki bulan Ramadhan, salah satu yang menjadi perhatian masyarakat khususnya ummat Islam adalah aneka ragam kuliner buka puasa.

Berbuka puasa seringkali juga menjadi saat yang tepat untuk berkumpul bersama keluarga, sahabat dan para kerabat.

Karenanya aneka kuliner buka puasa sebagai hidangan, termasuk jajanan sebagai hidangan pembuka menjadi penting.

Baca Juga: Liga Italia: AS Roma Lanjutkan Tren Positif dengan Kalahkan Sampdoria

Salah satu jajanan atau kudapan yang banyak digemari masyarakat untuk berbuka puasa adalah kue-kue tradisional.

Berdasarkan survei yang dirilis oleh Populix pada Bulan Maret 2022 salah satu kudapan yang banyak digemari sebagai hidangan berbuka puasa adalah jajanan atau kue-kue tradisional.

Secara peringkat kue-kue tradisional ini menduduki posisi keempat setelah gorengan pada posisi pertama, kolak pada posisi kedua, dan nasi beserta lauk pauknya pada posisi ketiga.

Baca Juga: Satu Keluarga Ini Panik Diteriaki Maling, Terpaksa Sembunyi di Gorong-Gorong, Kondisinya Bikin Miris

Kue-kue tradisional yang menjadi favorit saat berbuka puasa tersebut kebanyakan bercita rasa manis.

Halaman:

Editor: Muhammad F Hafiz


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini