Kisah 2 Anak yang Dikejar Hantu Kuyang di Pedalaman Hutan

- 8 Desember 2021, 11:46 WIB
Hutan di Kalimantan
Hutan di Kalimantan /Pesona Indonesia

"Saya dan kakak hanya melihatnya sambil menggigil ketakutan. Kuyang itu terbang di atas rumah kami dengan darah yang terus menetes dari ususnya," tuturnya.

Orangtua Irsyad dan yang lainnya terus melemparkan batu ke arah kuyang itu sambil membaca beberapa doa dalam bahasa Dayak.

Baca Juga: Inilah Cerita Awal Mula Kampung Selaq yang Terkenal di Lombok

Sekitar setengah jam kemudian, akhirnya hantu itu menghilang perlahan-lahan.

Setelah ayah mereka yakin hantu itu benar-benar pergi, semua masuk ke dalam rumah dan mengunci setiap jendela dan pintu.

"Sejak kejadian itu, saya dan kakak tidak pernah bermain ke hutan pada malam hari lagi, karena masih trauma hingga saat ini," ungkap El Irsyad.***

Halaman:

Editor: Dani Prawira


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah