Berdayung Sampan di Danau Gunung Jae Desa Sedau

- 25 Desember 2021, 16:45 WIB
Gunung Jae di Desa Sedau, Narmada, Lombok Barat.
Gunung Jae di Desa Sedau, Narmada, Lombok Barat. /Dispar Lobar

Baca Juga: Saat Raja Jeongjo Cemburu pada Deok Im, The Red Sleeve Episode 13

Hal yang lebih menarik lagi adalah dengan adanya fasilitas-fasilitas dan wahana baru yang disediakan pemerintah desa setempat menjadikan Gunung Jae tambah memikat hati.

Kini pengelola destinasi Gunung Jae mulai mempersiapkan aneka paket atraksi bagi para pengujung.

Di Gunung Jae, traveler juga bisa menyewa sampan untuk didayung sambil menikmati pemandangan keliling danau.

Desa Sedau bisa ditempuh dengan kendaraan bermotor sekitar 20 menit dari Kota Mataram.

Baca Juga: Saat Raja Jeongjo Minta Saran Cinta dari Pengawal Kerajaan. The Red Sleeve episode 13

Traveler bisa mengambil jalur dari arah Terminal Mandalika Bertais menuju timur dan melewati Taman Narmada.

Dari Taman Narmada terus menuju timur sekitar 3 kilometer ada Pasar Keru namanya. Nah, dari sana traveler bisa bertanya jalan menuju Desa Wisata Sedau.***

Halaman:

Editor: Dani Prawira


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x